-->

Sempat Ricuh, Mobil Presiden Jokowi Dihadang Pengunjuk Rasa

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiVejY6E8Uav_zfTxsrskWB62kXm7VR1xqxP-sN61vkkMlyiFau6jrEMVBswp_2sJhjElGJ8X-eeeTn1CBdvch3m7gGgRdYl1Tn6jR8uaqKFDm7P-2CZI-z04GHNOMnpb1oLS2LJeVThmEA/s1600/Screenshot_2019_0214_124633.png
✍Media gumukmas/Kejadian
Gambar diambil dari tayangan kompastv.
Media gumukmas, JAKARTA – Visual amatir ini memperlihatkan aksi Serikat Pekerja Awak Mobil Tangki Pertamina yang menghentikan mobil presiden Joko Widodo, ketika keluar dari Istana Kepresidenan, Rabu malam (13/2)

Kericuhan sempat terjadi ketika demonstran yang ingin merangsek mendekati mobil presiden dihentikan oleh paspamres.

Aksi dorong antara paspamres dan polisi dengan ratusan demonstran pun sempat terjadi sebelum kemudian Presiden Joko Widodo untuk mengajak berdialog dengan salah satu seorang demonstran.

Kapolres Metro jakarta pusat Harry Kurniawan menjelaskan, dialog antara demonstran dan presiden berlangsung dalam sekitar dalam 5 menit dan kemudian sebelum akhirnya presiden Joko Widodo pergi.
Sumber kompas.tv


Post Terkait:

Open Comments Close Comments

This site uses cookies from Google to deliver its services, to personalise ads and to analyse traffic. Information about your use of this site is shared with Google. By using this site, you agree to its use of cookies. Learn more